Amalia Bunda Medika

Diabetes Termasuk Gangguan Saraf?

Diabetes Termasuk Gangguan Saraf?

Neuropati diabetik adalah gangguan saraf akibat penyakit diabetes yang ditandai dengan kesemutan, nyeri, atau mati rasa. Meski dapat terjadi pada saraf di bagian tubuh mana pun, neuropati diabetik lebih sering menyerang saraf di kaki. Kadar gula darah tinggi bisa menyebabkan saraf di seluruh tubuh mengalami kerusakan dalam jangka panjang. Tidak hanya di kaki, kerusakan saraf juga dapat terjadi di sistem pencernaan, saluran kemih, pembuluh darah, dan jantung. Penyebab … Read more

Sistem Saraf Rusak, Kenali Penyebab dan Langkah Penanganannya

Sistem Saraf Rusak Kenali Penyebab dan Langkah Penanganannya

Sistem saraf rusak bisa berdampak pada terganggunya banyak fungsi tubuh, mulai dari bergerak, berbicara, hingga merasakan sensasi, seperti sentuhan. Bila tidak segera ditangani, kondisi ini dapat memicu perburukan gejala, bahkan meningkatkan risiko terjadinya kelumpuhan. Sistem saraf dan otak memiliki peran yang begitu penting, yaitu mengatur kinerja berbagai organ tubuh, seperti jantung dan paru-paru, serta sistem pencernaan. … Read more

5 Gejala Neuropati yang Sering Diabaikan

5 Gejala Neuropati yang Sering Diabaikan

Sobat Lilo, Tak sedikit orang yang sadar saat sistem sarafnya terganggu. Gejala yang muncul terkadang hanya dipandang sebelah mata sebagai efek kelelahan atau bukanlah suatu hal yang berbahaya. Misalnya saja tanda seperti kesemutan ataupun berkeringat. Padahal ini bisa menjadi tanda neuropati atau gangguan sistem saraf. Nah, ketahuilah beberapa gejala neuropati di bawah ini yang kerap diabaikan. … Read more

Penyebab Leher Sering Kaku dan Nyeri menurut dr. Hanandyasto

Penyebab Leher Sering Kaku dan Nyeri menurut dr. Hanandyasto

Sebagian dari kita mungkin pernah mengalami leher kaku dan nyeri. Baik dari Posisi tidur yang salah, duduk berjam-jam dengan postur yang buruk, atau aktivitas berat sering kali menjadi penyebab leher kaku dan nyeri. Kondisi ini tentu sangat tidak nyaman dan mengganggu aktivitas sehari-hari. Lantas, bagaimana cara mengatasi leher kaku? Simak ulasannya berikut ini menurut dr … Read more

Admin
1
Ingin Konsultasi?
Assalamualaikum
Ada yang bisa kami bantu?